Sunday, February 16, 2025

Megawati Umumkan Ganjar Pranowo Capres PDIP

JAKARTA – Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo resmi menjadi calon presiden (capres) dari Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) untuk Pilpres 2024 mendatang.

Hal itu setelah Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri menetapkan dan mengumumkan Ganjar Pranowo sebagai Capres PDIP di Istana Batu Tulis, Bogor, Jumat (21/4/2023).

“Maka pada jam 13.45 dengan mengucapkan bismillahirrahmanirrahim, menetapkan saudara Ganjar pranowo, sekarang adalah Gubernur Jawa Tengah, sebagai kader dan petugas partai untuk ditingkatkan penugasannya sebagai calon Presiden Republik Indonesia dari Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan,” kata Megawati.

Pengumuman Capres PDIP  itu tepat di Hari Kartini, Jumat, 21 April 2023 yang berlangsung secara daring.

Laporan: Arda

Pos Terkait :  Harta Abdurrahman Saleh TIDAK Sampai Rp1 Miliar, KEKAYAAN 3 Tahun Terakhir Ketua DPRD Sulawesi Tenggara

Artikel Terkait

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

- Advertisement -spot_img

Latest Articles